Entries by Chemistry UII

Milad Ke-75, UII Berkomitmen Pada Nilai-Nilai Keislaman

Memasuki usia ke-75 tahun, Universitas Islam Indonesia (UII) terus berupaya memegang teguh komitmen pada nilai-nilai keislaman. Di usia yang tidak muda lagi bila melihat keberadaan perguruan tinggi di tanah air, UII juga terus berusaha meningkatkan kualitas serta potensi yang dimiliki. Upaya tersebut dilakukan dengan harapan UII turut berkontribusi dalam melahirkan generasi bangsa yang unggul, berkualitas […]

Pengelola Jurnal Program Studi Kimia, Ikuti Workshop Strategi Manajemen Jurnal Internasional

Dalam rangka peningkatan profesionalisme pengelola jurnal Program Studi Kimia FMIPA UII dalam penegelolaan jurnal, Prodi Kimia FMIPA mengirimkan pengelola jurnal Indonesian Journal of Chemical Research (IJCR) pada kegiatan Workshop Strategi Manajemen Jurnal Internasional, Universitas Atmajaya, bertempat di Hotel Grand Tjokro, Gejayan, Jum’at 13 April 2018. Pengelola jurnal IJCR yang dikirim dalam acara workshop tersebut adalah, […]

Kunjungan HIMAPEMIA Universitas Jambi Ke HMK UII dan Laboratorium Ilmu Kimia

Himpunan Mahasiswa Pendidikan Kimia (HIMAPEMIA) Universitas Jambi melakukan kunjungan ke Himpunan Mahasiswa Kimia (HMK)  hari Rabu, 11 April 2018. Rombongan disambut oleh Ketua HMK UII, Muhammad Al Hanif dan semua pengurus fungsionaris HMK UII bertempat di Auditorium FMIPA UII Lantai 4, Gedung Prof. H. Drs. Zanzawi Soeyoeti, M.Sc., Ph.D. Setelah ramah tamah dilanjukan kunjungan ke […]