Berikut kami umumkan penerimaan Asisten Praktikum Semester Genap 2019/2020 Laboratorium Ilmu Kimia Jurusan Kimia FMIPA UII:

Kami mengharapkan kehadiran saudara segenap Asisten yang dinyatakan lolos diterima, dalam acara Pelatihan TOT untuk asisten, insya Alloh akan dilaksanakan pada:
Hari/Tanggal: Jum’at, 14 Februari 2020
Waktu: 12.45 WIB- Selesai
Tempat: Ruang Kelas 1.02 Lantai 1 Gedung FMIPA UII

dikarenakan pentingnya acara tersebut dan bersifat wajib, maka apabila yang berhalangan dimohon memberikan konfirmasi ke no. CP: 081325773334 (Cecep)

Permasalahan lingkungan hidup masih menjadi fenomena yang membutuhkan perhatian khusus. Pemantauan kualitas lingkungan, seperti air limbah, air permukaan, air minum, dan air tanah membutuhkan kecermatan mulai dari pemilihan strategi sampling, teknik sampling, penanganan contoh uji, pemilihan metode uji, pengujian di laboratorium sampai pengolahan data hasil uji. Untuk memastikan jaminan mutu hasil uji, maka pekerjaan ini harus dilakukan oleh personel yang kompeten. Paket ini dapat memenuhi kebutuhan peningkatan kompetensi personel dalam melaksanakan pengambilan contoh air yang meliputi teknik pengambilan dan analisis contoh air serta pengendalian dan jaminan mutu pengambilan sampel.

Pelatihan ini dirancang dengan kurikulum berbasis kompetensi mengacu pada Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI) Bidang Jasa Pengujian Laboratorium yang ditetapkan dalam Keputusan Menteri Ketenagakerjaan No. 347 tahun 2015.  Pelatihan ini sangat relevan dengan pemenuhan kebutuhan pelatihan dan sertifikasi kompetesi personel laboratorium sebagai persyaratan wajib dalam sistem mananejem mutu laboratorium pengujian dan kalibrasi ISO/IEC 17025.

Peserta pelatihan sekaligus mendapatkan kesempatan untuk mengikuti sertifikasi kompetensi di bidang pengujian kimia melalui uji kompetensi yang diselenggarakan oleh Lembaga Sertifikasi Profesi Tenaga Laboratorium Penguji Indonesia (LSP Telapi) yang telah mendapatkan lisensi oleh Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP). Sertifikasi kompetensi ini bertujuan untuk memastikan dan memelihara kompetensi petugas pengambil contoh lingkungan. Peserta yang lulus akan mendapatkan sertifikat kompetensi dari BNSP sehingga dapat dipastikan dalam menjalankan tugasnya dapat memberikan jaminan hasil pengujian di laboratorium.

Tujuan

  1. Memberikan pelatihan berbasis kompetensi dalam pengambilan sampel air
  2. Memberikan layanan sertifikasi pada skema petugas pengambil contoh air dari Badan Nasional Sertifikasi Profesi

 Sasaran Peserta

Pelatihan ini dapat diikuti oleh praktisi petugas pengambil contoh air yang berasal dari kalangan praktisi industri dan instansi pemerintah, pranata laboratorium pendidikan, guru SMK, dan dosen

Materi Pelatihan

  1. Strategi dan teknik sampling air
  2. Pengenalan peralatan dan teknik sampling air
  3. Pengendalian dan jaminan mutu pengambilan contoh air

 Metode Pelatihan

Teori dan praktik pengambilan contoh air

 Narasumber

Rudy Sahputra, Ph.D.

Kuntari, M.Sc.

Tri Esti Purbaningtias, M.Si.

Yuli Rohyami, M.Sc.

Pelatihan dan Sertifikasi Petugas Pengambil Contoh Air

Ruang Sidang Dekanat FMIPA UII Yogyakarta

9 – 10 Oktober 2019

 

Waktu Agenda
Hari Pertama  
08.30 – 09.00 Registrasi
09.00 – 09.10 Pembukaan
09.10 – 12.00 Strategi dan Teknik Sampling Air

–          Strategi dan teknik sampling air

–          Pengendalian dan jaminan mutu pengambilan samp

Pemateri : Rudy Sahputra, Ph.D.

12.00 – 13.00 Ishoma
13.00 – 15.00 Kesematan Kerja dan Peralatan Pengambilan Sampel

–          Keselamatan Kerja Pengambilan Sampel

–          Persiapan Pengambilan Sampel

–          Peralatan Pengambilan Sampel

–          Rekaman pengambilan sampel

Pemateri : Kuntari, M.Sc.

Hari Kedua  
08.00 – 08.30 Peserta kumpul
08.30 – 09.00 Perjalanan ke lokasi pengambilan sampel di Embung Langensari
09.00 – 12.00 Praktik pengambilan sampel air

Pemateri : Tri Esti Purbaningtias, M.Si.

12.00 – 13.00 Ishoma
13.00 – 13.30 Perjalanan ke kampus UII
13.30 – 15.00 Pembuatan rekaman dan laporan pengambilan sampel

Pemateri : Yuli Rohyami, M.Sc.

Hari Ketiga  
08.00 – 08.30 Tes tulis
08.30 – 09.00 Perjalanan ke lokasi pengambilan sampel di Exotarium
09.00 – 12.00 Tes Praktik
12.00 – 13.00 Ishoma
13.00 – 13.30 Perjalanan menuju kampus UII
13.30 – 15.00 Pembuatan laporan, tes Lisan dan clossing

WORLD SUSTAINABLE CHEMISTRY CHALLENGE 2019

Department of Chemistry, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Universitas Islam Indonesia

Auditorium FMIPA UII 4th floor, September 16, 2019

No. Full Name/Group Affiliation
1 Rifqi Akhdan Pradipta Department Chemical Engineering, Faculty of Industrial Technology , Islamic University of Indonesia
2 M. Yazid Al Khoiri Yogyakarta State University
3 Renaldi Daffa Hutama Department of Chemistry, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Universitas Islam Indonesia
4 Yustika Desti Yolanda Department of Chemistry Education, Indonesia University of Education
5 Faiza Dea Sekarraras Department of Pharmacy, Islamic University of Indonesia, Yogyakarta, Indonesia.
6 Ilham Aksan Maulana Universitas Islam Indonesia
7 Sholah Fariduddin Chemistry Department, Universitas Islam Indonesia
8 Syahrul Fahriza Sendi Universitas Islam Indonesia
9 Siti Masruroh Universitas Mataram
10 Muhammad Kurnia Akbari Chemistry Department, Islamic University of Indonesia, Yogyakarta 55584 Indonesia
11 Vika Nurjinan Department of Chemical Analysis, Faculty of Mathematics and Natural Sciences (FMIPA) Indonesian Islamic University, Yogyakarta, 55584, Indonesia
12 Irfan Arirahman UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA
13 Vika Nurjinan Department of Chemical Analysis, Faculty of Mathematics and Natural Sciences (FMIPA) Indonesian Islamic University, Yogyakarta, 55584, Indonesia
14 Anisa Nisrina Universitas Pendidikan Indonesia
15 Rahmat Bayu Setiawan Electrical Engineering, Univeritas Lampung
16 Desi Arrunillah islamic university of indonesia
17 Anati Binti Mohamad Tajudin Centre of MedicalLaboratoryTechnology, Faculty of Health Sciences, UniversitiTeknologi MARA, Selangor Branch, 42300 Puncak Alam, Selangor, Malaysia
18 Nur Shafinaz Binti Mohamad Salin Universiti Teknologi MARA, Selangor Branch, Puncak Alam
19 Adi Herianto Rajagukguk University of Sumatera Utara
20 Bella Gustidiningrat Departement of Chemistry, Faculty of Mathematic and Natural Science,  Islamic University of Indonesia
21 Ade Ilham Tamara K Hasanuddin University
22 Aditya Sandi Nugraha FTI, Islamic University of Indonesia
23 Mohamad Fikri Arkaan Department of Chemistry, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Universitas Islam Indonesia
24 Dzaraini Kamarun Universiti Teknologi MARA
25 Muhammad Ilham Ramadhani Universitas Tanjungpura
26 Annike Fatikhatul Fauziah Chemistry Education, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA
27 Dinar Fortuna Putri Airlangga University
28 Khairuzan Ahmad Hasibuan University of Sumatera Utara
29 Rifqi Novalino Riksawan Universitas Islam Indonesia
30 Prisca Carolina Megananda Universitas Jenderal Achmad Yani (UNJANI)
31 Kar Ean Cho School of Biological Sciences, Faculty of Science & Technology, Quest International University Perak, Malaysia

 

World Sustainable Chemistry Challenge 2019

Department of Chemistry, Faculty of Mathematics and Natural Sciences

Universitas Islam Indonesia

Poster Format

 

  1. All teams are required to prepare a poster (A1 size), summarizing the proposed ideas.
  2. Design and content are up to the participants’ creativity — a minimum font of 22 for content text. Please also consider the background and font color for the convenience of the audience.
  3. Participants will have the opportunity to explain their ideas to the judges and guests using the prepared poster throughout the competition day.
  4. Poster Presentation Session: Each team will give a short presentation of their poster and innovation (about 3 minutes) to the judges, then the judges could give the questions (about 3 minutes) and mark their performance in the assessment sheet. We have a maximum time of 6 minutes for each team in the poster session.
  5. Posters printed by the contestants, we do not serve poster printing.

 

Presentation Format

 

  1. Presentation topics are not allowed to be changed.
  2. Teams are allowed to improve the content from the Preliminary Round submissions, as long as the overall topic is not changed.
  3. Teams will be allocated 10 minutes for presentation and 10 minutes for receiving questions from the judges.
  4. The file must be saved on a USB drive and brought to the registration desk.
  5. Name the file with your team name (e.g. Innovator_ID.pptx & copy of PDF file as backup). Technicians will assist presenters to preview their presentations on the computer at the Desk to make sure they will work properly.
  6. The use of models/prototypes/props to assist and enhance your presentation is allowed, but not compulsory.
  7. Presentation hall will contain the following basic equipment:
  • Microphone, Laser pointer, and notebook computer.
  • LCD projector.
  • Judges’ desk.
  • Timekeeper’s desk.
  • Screen to display the file.
  • Small space to display your models/prototypes/props (if any)

 

Note: Only 10 of the best teams from the poster presentation assessment will present the paper

Registration Period 17 – 25 Agustus 2019
recruitment.pertamina.com

• Bimbingan Profesi Sarjana (BPS) 2019 .
– Usia maksimal 27 tahun atau tahun kelahiran 1992
– Memiliki Ijazah S1/D4 atau Ijazah Sementara/ Surat Keterangan Lulus untuk lulusan tahun 2019
– Jurusan adalah Akuntansi, Ilmu Hukum, Teknik Geologi, Teknik Perminyakan, Teknik Fisika, Teknik Geodesi dan Geomatika, Teknik Mesin, Teknik Sipil, Ilmu Komunikasi, Teknik Industri, Teknik Pertambangan, Teknik Lingkungan, Fisika, Kimia, Teknik Informatika, Manajemen, Statistika, Teknik Elektro, Teknik Perkapalan, Teknik Arsitek, Kedokteran Umum
– IPK Minimal 3.00
– Akreditasi Jurusan minimal B
– Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Pertamina (Persero)

• Bimbingan Profesi Ahli (BPA) 2019
– Usia maksimal 25 tahun atau tahun kelahiran maksimal 1994
– Memiliki ijazah D3 atau Ijazah Sementara/ Surat Keterangan Lulus untuk lulusan Tahun 2019
– Jurusan adalah Teknik Mesin, Teknik Sipil, Akuntansi, Teknik Kimia, Teknik Fisika, Teknik Perminyakan, Teknik Pertambangan, Teknik Lingkungan, Manajemen, Teknik Elektro
– IPK minimal 2.75
– Akreditasi Jurusan Minimal B
– Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Pertamina (Persero).

• Bimbingan Keahlian Juru Teknik (BKJT) 2019. .
– Usia maksimal 22 tahun atau tahun kelahiran maksimal 1997
– Memiliki ijazah SMA/SMK atau Ijazah Sementara/ Surat Keterangan Lulus untuk lulusan tahun 2019
– Jurusan SMA adalah IPA atau jurusan SMK adalah Teknik Kimia, Teknik Mesin, Teknik Sipil, Teknik Elektro, Teknik Listrik, dan Teknik Instrumen
– Nilai rata-rata SKHUN/Ujian Nasional 6.00
– Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Pertamina (Persero)

informasi lengkap silakan buka :
recruitment.pertamina.com

World Sustainable Chemistry Challenge

 

Department of Chemistry, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Universitas Islam Indonesia is inviting all undergraduate and diploma students and all Diploma students (chemistry, pharmacy, medicine, related to chemistry) in all around the world to submit their ideas to the World Sustainable Chemistry Challenge (WSCC) on Innovation in Sustainable Chemistry. Selected participants will be invited to attend the final round at Department of Chemistry (with sponsored accommodation), for a chance to pitch their ideas in front of a panel of judges. Cash prizes, trophies and certificates await the best ideas!

https://chemistry.uii.ac.id/wp-content/uploads/2019/11/tmp_21008-13267-30644-2-PB594261122.pdf

-The abstract form and template can be downloaded on the following link 
http://bit.ly/abstractwscc

-The abstract registration and file upload can be found on the following link http://bit.ly/formabstractWSCC

-The full paper form and template can be downloaded on the following link http://bit.ly/fullpaperwscc

-The full paper registration and file upload can be found on the following link http://bit.ly/fullpaperupload

Time Schedule

Submit abstract deadline                  : August 15, 2019

Abstract selection                            : August 15 – 17, 2019

Announcement of finalists           : August 17, 2019

Deadline for registration               : September 1, 2019

Deadline for submit full paper    : September 5, 2019

Final round at UII                             : September 16, 2019

Time Schedule on Exhibition WSCC (Monday, September 16, 2019)

ActivitiesTimeLocation
Participant registration07.00 – 08.00Kahar Mudzakir Auditorium, Universitas Islam Indonesia
Opening ceremony08.00 – 08.30
First session exhibition and product presentation08.30 – 12.00
Break and lunch12.00 – 12.30
First session exhibition and product presentation12.30 – 15.30
Winner announcement15.30 – 16.00
Tour of essential oil laboratory16.00 –  17.00