Entries by Chemistry UII

UII Selenggarakan Syawalan dan Pelepasan Jama’ah Calon Haji Tahun 1437 H.

Idul fitri merupakan hari raya kemenangan bagi seluruh umat muslim setelah berjuang berpuasa selama sebulan penuh di Bulan Ramadhan. Dalam momen Ramadhan diikuti Idulfitri yang telah kita lalui beberapa waktu lalu kita semua sebagai muslim diajarkan bahwa penting bagi kita untuk menjalin hubungan yang baik dengan Allah SWT secara vertikal, dan dengan sesama manusia secara […]

Kajian Buka Bersama Ramadhan 1437 H. Civitas Akademika Prodi Kimia FMIPA UII

Dalam rangka meningkatkan Silaturrahmi antar civitas akademika Program Studi Kimia, dilaksanakan sebuah forum bersama, dan bertepatan momentum ramadhan dilaksanakan Kajian Ramadhan sekaligus Buka bersama. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Jum'at, 17 Juni 2016, bertempat di Taman Batu FMIPA UII, dimulai pukul 16.30 WIB sampai selesai. Pada kesempatan tersebut, Kajian ramadhan dibersamai oleh Ust. Willy Asyhadi, […]

Visting Profesor: Assoc. Prof. Sim Yoke Leng, Ph.D.

Program Studi Kimia sekali lagi melaksanakan Program Visiting Profesor, untuk melengkapi kurikulum yang bernuansa akademik internasional. Visiting Profesor kali ini menghadirkan Assoc. Prof. Sim Yoke-Leng dari Faculty of Science, Universiti Tunku Abdul Rahman, Malaysia.Rangkaian kegiatan visiting profesor ini dimulai pada tanggal 28 Mei 2016 sampai dengan Jum’at 10 Juni 2016. Assoc. Prof. Sim Yoke-Leng tiba […]

Volume 16 Nomor 2 Agustus 2016

    Volume 16 Nomor 2 Agustus 2016 Muhammad Hasan Sidiq Kurniawan   Bootstrapping Residuals to Estimate the Standard Error of Simple Linear Regression Coefficients   64-69               1

SG Prodi Kimia Mendatangkan Assoc. Prof. Sim Yoke Leng

Studium Generale dengan tema Biofuel-Waste to Wealth yang diisi oleh Assoc. Prof. Sim Yoke-Leng ini dilaksanakan pada hari Selasa, 31 Mei 2016 pukul 13.00-15.0013.00-15.00 WIB di Auditorium Lt. 4 Gedung FMIPA UII, dengan MC Dhina Fitriastuty, M.Sc., moderator Nurcahyo Iman Prakoso, M.Sc dan dihadiri oleh sekitar 100 mahasiswa kimia dari berbagai angkatan. Assoc.Prof. Sim merupakan […]

Prodi Kimia menginisiasi MoU Antara Fakultas MIPA UII dengan LIPI Fisika Serpong

Di era sekarang ini, tidak bisa lagi berfikir secara nasional, namun sudah harus secara global. Perguruan tinggi sudah harus mengarah pada global kompetitif untuk menghadapi dampak dari MEA. Untuk itu Fakultas MIPA UII terus meningkatkan net-working dengan perguruan tinggi luar negeri, demikian sambutan Dekan Fakultas MIPA UII, Drs. Allwar, M.Sc. Ph.D. dalam acara penandatanganan MoU […]

Argo Khoirul Anas, S.Si., M.Sc.

Argo Khoirul Anas, S.Si., M.Sc. Pangkat/golongan:Non Jabatan Akademik/IIIb Tempat dan tanggal lahir:Wonosobo, 14 September 1989 Alamat kantor:Program Studi Ilmu Kimia Fakultas MIPA Universitas Islam IndonesiaGedung Laboratorium Terpadu Lt.1 Sayap KananKampus Terpadu UIIJl. Kaliurang Km 14,5 Sleman Jogjakarta 55584Kotak Pos 75Telephone:+62 (274) 896439+62 (274) 896439/895920 ext. 3010/3012Facsimile: +62 (274) 896439+62 (274) 896439 ext 3020Alamat rumah:Perumahan Darussalam […]

Dosen Kimia Menjaga Tradisi Presentasikan Hasil Research di Forum Ilmiah Nasional & International

Kimia adalah ilmu sentral yang menjembatani ilmu alam lain seperti fisika, biologi, geologi dan bahkan astronomi. Peran penting dari kimia pada pembangunan berkelanjutan ilmu pengetahuan dan teknologi tidak bisa dipungkiri lagi. Bahkan kemajuan penelitian kimia selama berabad-abad telah mempengaruhi pertumbuhan ekonomi dunia. Penelitian pada pengembangan bahan bakar berkelanjutan, baru desain obat, inovasi material, optimalisasi sumber […]